Dirt Jump Competition, Lanud Sulaiman - Bandung, 6 Oktober 2013

Posted By: BDGBMX - Oktober 07, 2013

Share

& Comment

Setelah sekian lama Bandung vakum dari kompetisi Dirt Jump, akhirnya di 6 oct kemaren digelarlah kompetisi Dirt Jump, BMX dan MTB, yang ternyata dihadiri rider bmx dari jauh, yaitu dari Medan yang bernama Teja. 

Dirt Jump yang terselanggara berkat ABI Jabar dan Pusat yang bekerja sama dengan Lanud Sulaiman ini terbilang sangat asik karena para rider disini ga hanya terfokus untuk berkompetisi, melainkan mereka juga cukup bersenang - senang digelaran Dirt Jump ini, karena di satu momen yaitu Best Trick, disinilah para rider sangat terhibur akan skil mereka masing - masing atau dalam kata lain mereka adu gila - gila'an trick walau itu kebanyakan gagal, tapi udah melebihi 50% atau sedikit lagi berhasil.

Trick - trick gila seperti Barerol Whip oleh Dimas, Flip Whip oleh Teja, 720 Reno dan Matheus, Super Flip oleh Moonthink, Flip 360 oleh Teja dan Moeis ada di ajang best trick tersebut.
Gering dan Sangar, akan tetapi salut buat mereka semua, karena ini merupakan perkembangan dari segi trick di BMX Indonesia.

Nah langsung aja galerinya dari kita..












Dan selamat untuk para pemenang

BMX Pemula : 1 Angga, 2. Yan Kuya, 3. Salmon
BMX Junior : 1. Yusuf, 2, Erick, 3. O'o
BMX Open : 1. Teja, 2. Jujun, 3. Moothink
MTB : 1. Yuma, 2. Roni, 3. Dadan
Bestrik MTB : Dani
Bestrick BMX : Moothink

About BDGBMX

Copyright © 2013 BDGBMX™ is a registered trademark.

Designed by Templateism. Built with Blogger Templates.